KATAPENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb
Puji syukur atas kehadirat Allah Swt. karena atas rahmatnya kami dapat membuat blog ini. Blog ini kami buat sebagai salah satu sarana untuk mempermudah kegiatan belajar mengajar (KBM) mata pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan. Semoga blog ini dapat bermanfaat bagi kami dan teman teman kelas X MIA 6. Terimakasih. Wassalamualaikum Wr.Wb

TUGAS VIDEO

Sabtu, 23 Januari 2016

Membuat Sandal Dari Koran

MEMBUAT SANDAL DARI KORAN BEKAS

Membuat Sandal Kreasi dari Koran Bekas.
Bahan yang digunakan :
1. Koran bekas
2. Kardus
3. Gunting
4. Lem
5. Kain flanel

Cara pembuatan :

1. Ambil koran bekas, kemudian lipat menjadi dua bagian.
2. Kemudian potong. 












<~~~~~~



3. Setelah itu gulunglah bagian yang telah dipotong.


<~~~~~~













4. Setelah itu berilah lem pada gulungan dan rekatkan menjadi satu bagian.(susunlah sedemikian mungkin)








<~~~~~~~~~(agar kuat berilah kardus pada alas dan atasnya) 








5. Buatlah selop kaki/batas kaki menggunakan kardus yang tersisa.



<~~~~~~



<~~~~~~(rekatkan pada bagian atas bagian sandal)



7. Setelah itu hias dengan kain flanel menjadi seperti ini.










8. Sandal siap dipakai !!

NB: 1.Bentuk sendal dapat disesuaikan dengan selera
    2. Hiasan kain flanel juga dapat disesuaikan dengan selera

TERIMA KASIH, semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar